Visi – Misi CV. Makmur Budhi
-
Visi
Memenuhi kebutuhan sektor industri dalam hal pembuatam mesin-mesin produksi, serta menyediakan jasa pembuatan dan perbaikan part dengan kualitas yang baik, sehingga dapat mengurangi ketergantungan terhadap produk-produk luar negeri.
-
Misi
Memberikan pelayanan pembuatan mesin maupun jasa pembuatan part hingga perbaikan sparepart mesin produksi dengan mutu dan kualitas yang baik.
memberikan rasa puas dan kepercayaan dari pelanggan sehingga dapat terjalinnya kerja sama yang baik.
membantu pemerintah dalam menciptakan lapangan kerja guna mengurangi tingkat pengangguran.